Silabus SD Kurikulum 2013
Berikut kami akan bagikan sebuah file administrasi guru mengenai Silabus SD Kurikulum 2013, seperti yang kita ketahui bahwa Silabus adalah rencana pembelajaran pada suatu kelompok mata pelajaran/tema tertentu yang mencakup standar kompetensi , kompetensi dasar, materi pokok/pembelajaran, kegiatan pembelajaran, indikator, penilaian, alokasi waktu, dan sumber/bahan/alat belajar.Maka dari itu setiap guru yangmengajar haruslah memiliki dan mengerjakan Silabus, menanggapi hal tersebut pada kesempatan kali ini kami akan membagiak Silbus Kurikulum 2013 untuk Sekolah dasar..
Silabus SD Kurikulum 2013 sesuai Mata Pelajaran
- Silabus Tematik Terpadu
- Silabus PA Islam dan BP SD
- Silabus PPKn SD
- Silabus B-Indo SD
- Silabus Matematika SD
- Silabus IPA SD
- Silabus IPS SD
- Silabus SBdP SD
- Silabus PJOK SD
- Silabus Pendidikan Agama Kristen dan Budi Pekerti SD
- Silabus Katolik SD
- Silabus PA Hindu dan BP SD
- Silabus Pendidikan Agama Buddha dan BP SD
- Silabus Agama Khonghucu SD
Bagi Bapak Ibu yang membutukan silabus sesuai dengan daftar di atas langsung saja download filenya secara lengkap. Demikian Artikel Silabus yang dapat kami bagikan pada artikel kali ini, untuk file silabus lainnya bisa Bapak Ibu dapatkan pada Artikel lainnya.
Belum ada Komentar untuk "Silabus SD Kurikulum 2013"
Posting Komentar